13 October 2015

mencari literatur untuk studi

mencari literatur di jaman sekarang menjadi hal yang sangat sukar. banyak informasi yang masuk ke dalam daerah abu-abu. maksudnya adalah kebenaran informasi tersebut dipertanyakan. bahkan sudah merambah ke dalam dunia akademis. berikut ini merupakan beberapa daftar sumber informasi dan beberapa pertimbangan dalam penggunaannya.




Jenis informasi
Database
Catatan
Website
Google atau mesin pencari yang lain
Sangat luas, dapat terjebak pada informasi yang tidak dapat dipercaya
Buku, ensiklopedia, dan laporan

Artikel profesional

Artikel ilmiah
Banyak library yang dapat digunakan untuk mencari

Sangat luas, ada kemungkinan artikel tidak peer review termasuk

Akses berbayar,
Artikel sangat mudah diakses

Hanya beberapa library yang dapat diakses

Abstrak dari paper life science

Sitasi dari literatur biomedis
Berita suratkabar

Paten
berbayar, beragam fasilitas

Gratis, cukup sukar
Data statistik
Data belanda

Data eropa

Dara dari FAO
Informasi pemerintah
Untuk negara negara uni eropa

Untuk negara Belanda

No comments:

Post a Comment