1. keju
keju merupakan salah satu produk olahan susu yang pupuler di belanda. Di wageningen bisa menemukan jenis yang sangat banyak. beberapa yang saya rekomendasikan adalah
keju oud: keju yang difermentasi lebih lama dari keju kebanyakan, sehingga rasanya lebih keras. untuk yang menginginkan rasa seperti keju chedar, bisa memilih keju jenis ini. keju jenis ini umur simpannya juga lebih lama, karena kadar airnya rendah.
tidak hanya keju khas belanda yang didapatkan di sini, juga keju dari negara lain, salah satu yang populer adalah keju italia, yaitu parmesan dan mozarela. keju ini import dari italia. keju mozarela dibuat dari susu kerbau, merupakan keju segar tanpa fermentasi, sehingga umur simpannya sangat sebentar. Mozarella sangat cocok untuk taoping pizza atau untuk salad. keju parmesan sangat cocok untuk garnish piza dan spageti.
2. yoghurt
3 Karnemelk
dimana dapat dibeli
LIDL
merupakan toko swalayan jaringan di Eropa. di sini bisa mendapatkan berbagai produk dengan harga murah.
-------------
berlanjut
No comments:
Post a Comment